Liburan di musim panas, atau sekadar bersantai di akhir pekan, perlu busana yang nyaman dalam warna-warna ceria.
Warna musim panas dengan sentuhan tropical vibes, seperti hijau daun (lengkap dengan ilustrasi daun monstera), pink, biru, kuning, dan warna segar lainnya membuat gaya Anda makin seru.
Tujuh desainer dan label Tanah Air ini memberikan inspirasi gaya liburan dalam siluet nyaman dan trendi, serta warna khas musim panas dan liburan. Selamat memilih dan terinspirasi!
Foto: Image.net/Jakarta Fashion Week 2018