Di sini, Anda tetap bisa menemukan berbagai koleksi Bath & Body Works. Mulai dari Signature Collection, White Barn Home Fragrance, Bath & Body Works Hand Soap & Sanitizers, yang memiliki beragam keharuman yang sesuai dengan selera Anda. Misalnya, bagi Anda penyuka aroma yang segar, pasti akan menyukai Sea Island Cotton, Pure Paradise, Beautiful Day, atau Country Chic. Sedangkan, Anda yang menyukai wewangian dengan aroma hangat atau manis pasti akan menyukai, Warm Vanilla, Japanese Cherry Blossom, Sensual Amber, atau Twilight Woods.
Masih banyak lagi wewangian yang akan membuat Anda betah berlama-lama berada di toko ini. Apalagi, Bath & Body Works juga memiliki produk untuk spa, yaitu True Blue Spa. Selain produk perawatan untuk tubuh, di sini Anda juga memilih produk untuk membuat rumah Anda terasa nyaman. Yaitu, White Barn Home Fragrance dan Aromatherapy.
Monika Erika